Translate

Rabu, 05 Juni 2013

Ribuan Telur Penyu Disita di Kalimantan Timur


Ribuan telur penyu yang diperdagangkan secara ilegal disita di Kalimantan Timur. Ini sangat menggembirakan karena salah satu cara yang efektif untuk mengontrol perdagangan penyu ilegal adalah dengan penegakan hukum. Semoga dengan penyitaan yang diikuti dengan proses hukum akan bisa menghentikan perdagangan penyu dan bagian-bagiannya.

Artikel lebih lengkap bisa dilihat di:

Ribuan Telur Penyu Disita di Kalimantan Timur | ProFauna Indonesia

Perambahan Hutan Lindung di Tlekung Batu Ancam Kelestarian Lutung Jawa

  Perambahan hutan lindung yang berada di wilayah Tlekung, Batu mengancam kelestarian lutung jawa ( Trachypithecus auratus ) yang ada di hut...